Masa bakti hamba Alloh

Adapun masa bakti hamba Alloh tersebut hanya Alloh yang menentukan,penggantinya pun hanya Alloh yang menentukan.Akan tetapi penerusnya pun tetap hanya satu hamba Alloh tersebut,tidak menjadi dua atau lebih banyak,karena telah  Alloh tetapkan di dalam Al-Quran surat Al-Isra 1 itu.Setelah dilihat dari semua Visi ayat tersebut,maka merupakan ketetapan Alloh bahwa hamba Alloh yang satu ini yakni Nabi Muhammad SAW serta yang satu pula penerusnya dan yang satu pula sebagai penerusnya sampai hari akhir pun tetap hanya satu yang dibangkitkan oleh Alloh untuk peneguh iman umat berdasarkan ayat tadi.Sabda Nabi Muhammad SAW:"Sesungguhnya Alloh akan membangkitkan atau mengutus untuk umat ini(umat islam)setiap seratus tahun seorang peneguh iman umat(pembaharu iman mereka)".(HR.Abu Dawud al Hakim dan Al-Baihaqi dari Abi Hurairoh)

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Masa bakti hamba Alloh"

Post a Comment