Pengganti wali
Masalah ke 5 Bagaimana kalau telah meninggal yang satu itu apakah akan ada gantinya?Selama ayat-ayat dan hadits Nabi tersebut tadi tetap ada,maka yang satu tetap ada dan karena Alloh SWT tetap ada dan adaNya tetap.Alloh berfirman:Artinya"Sesungguhnya Kami menurunkan Al-Quran yang di dalamnya terkandung dzikir dan sesungguhnya kami pula yang memelihara akan kelestariannya."(QS.Al-Hijr:9)Di dalam ayat lain Alloh menjelaskan bahwa tidak ada yang menggantikan kalimah-kalimah Al-Quran.jadi tak usah risau,karena KHOLIFATULLOH akan selalu dilahirkan di bumi-Nya.
0 Response to "Pengganti wali"
Post a Comment