Sambutan bagi presiden baru

Sambutan Meriah Bagi Presiden Baru Indonesia

Jakarta-Setelah Jokowi-Jk menandatangani Surat Keputusan MPR RI yang di saksian oleh seluruh anggota sidang dan seluruh rakyat Indonesia, mendapatkan suasana haru di seluruh ruang sidang paripurna.

Ada yang beda dari pelantikan 20 Oktober 2014 ini, mantan Presiden SBY mempersilahkan kepada Presiden Jokowi untuk menempati kursi kepresidenan yang baru saja dutempati oleh SBY, seluruh hadirin terharu menyaksikan sikap dari para pemimpin Indonesia kita ini.

Semoga ini adalah sinyal positif bagi bangsa Indonesia untuk menjadi bangsa yang besar untuk menghadapai peradaban global.

--
8ahRI

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Sambutan bagi presiden baru"

Post a Comment